Postingan

Menampilkan postingan dengan label Microsoft Excel

Microsoft Excel: Fungsi PROPER

Fungsi PROPER berfungsi untuk mengubah semua huruf awal setiap kata pada teks menjadi huruf besar dan huruf sisanya menjadi huruf kecil. Sintaksis PROPER(text) Argumen Keterangan text Teks yang semua huruf awal setiap katanya ingin diubah menjadi huruf besar dan sisa hurufnya diubah menjadi huruf kecil Contoh Rumus Keterangan =PROPER(microsoft) Mengubah microsoft menjadi Microsoft =PROPER(EXCEL) Mengubah EXCEL menjadi Excel =PROPER(ruang elektron) Mengubah ruang elektron menjadi Ruang Elektron =PROPER(NAMA) Mengubah NAMA menjadi Nama

Microsoft Excel: Fungsi LOWER

Fungsi LOWER berfungsi untuk mengubah semua huruf pada teks menjadi huruf kecil. Sintaksis LOWER(text) Argumen Keterangan text Teks yang semua hurufnya ingin diubah menjadi huruf kecil Contoh Rumus Keterangan =LOWER(Microsoft) Mengubah Microsoft menjadi microsoft =LOWER(EXCEL) Mengubah EXCEL menjadi excel =UPPER(Ruang Elektron) Mengubah Ruang Elektron menjadi ruang elektron =LOWER(NAMA) Mengubah NAMA menjadi nama

Microsoft Excel: Fungsi UPPER

Fungsi UPPER berfungsi untuk mengubah semua huruf pada teks menjadi huruf besar. Sintaksis UPPER(text) Argumen Keterangan text Teks yang semua hurufnya ingin diubah menjadi huruf besar Contoh Rumus Keterangan =UPPER(Microsoft) Mengubah Microsoft menjadi MICROSOFT =UPPER(excel) Mengubah excel menjadi EXCEL =UPPER(Ruang Elektron) Mengubah Ruang Elektron menjadi RUANG ELEKTRON =UPPER(nama) Mengubah nama menjadi NAMA

Microsoft Excel: Fungsi INT

Fungsi INT berfungsi untuk membulatkan angka ke bilangan bulat terdekat dimana pembulatan selalu ke bawah. Sintaksis INT(number) Argumen Keterangan number Angka yang ingin dibulatkan Contoh Rumus Keterangan =INT(22,46) Membulatkan 22,46 menjadi 22 =INT(0,263) Membulatkan 0,263 menjadi 0 =INT(-18,58) Membulatkan -18,58 menjadi -19 =INT(128,9) Membulatkan 128,9 menjadi 128

Microsoft Excel: Fungsi ODD

Fungsi ODD berfungsi untuk membulatkan angka ke bilangan bulat ganjil terdekat dimana pembulatan selalu ke atas tanpa memperhatikan lambang angka (positif atau negatif). Sintaksis ODD(number) Argumen Keterangan number Angka yang ingin dibulatkan Contoh Rumus Keterangan =ODD(2) Membulatkan 2 menjadi 3 =ODD(3) Membulatkan 3 menjadi 3 =ODD(4,2) Membulatkan 4,2 menjadi 5 =ODD(-5,7) Membulatkan -5,7 menjadi -7

Microsoft Excel: Fungsi EVEN

Fungsi EVEN berfungsi untuk membulatkan angka ke bilangan bulat genap terdekat dimana pembulatan selalu ke atas  tanpa memperhatikan lambang angka (positif atau negatif) . Sintaksis EVEN(number) Argumen Keterangan number Angka yang ingin dibulatkan Contoh Rumus Keterangan =EVEN(2) Membulatkan 2 menjadi 2 =EVEN(3) Membulatkan 3 menjadi 4 =EVEN(4,2) Membulatkan 4,2 menjadi 6 =EVEN(-5,7) Membulatkan -5,7 menjadi -6

Microsoft Excel: Fungsi SQRT

Fungsi SQRT berfungsi untuk menghasilkan akar kuadrat dari suatu angka. Sintaksis SQRT(number) Argumen Keterangan number Angka yang ingin dihasilkan akar kuadratnya Contoh Rumus Keterangan =SQRT(4) Menghasilkan akar kuadrat dari 4 =SQRT(8) Menghasilkan akar kuadrat dari 8 =SQRT(32) Menghasilkan akar kuadrat dari 32 =SQRT(256) Menghasilkan akar kuadrat dari 256

Microsoft Excel: Fungsi POWER

Fungsi POWER berfungsi untuk menghasilkan angka yang dipangkatkan. Sintaksis POWER(number; power) Argumen Keterangan number Angka yang ingin dipangkatkan power Angka yang ingin diterapkan sebagai pangkat Contoh Rumus Keterangan =POWER(2; 2) Menghasilkan angka 2 yang dipangkatkan dengan 2 =POWER(4; 3) Menghasilkan angka 4 yang dipangkatkan dengan 3 =POWER(6; 5) Menghasilkan angka 6 yang dipangkatkan dengan 5 =POWER(8; 7) Menghasilkan angka 8 yang dipangkatkan dengan 7

Microsoft Excel: Fungsi EXP

Fungsi EXP berfungsi untuk menghasilkan nilai konstanta e (2,718281828) yang dipangkatkan. Sintaksis EXP(number) Argumen Keterangan number Angka yang diterapkan sebagai pangkat pada konstanta e Contoh Rumus Keterangan =EXP(1) Menghasilkan nilai konstanta e dipangkatkan dengan 1 =EXP(2) Menghasilkan nilai konstanta e dipangkatkan dengan 2 =EXP(3) Menghasilkan nilai konstanta e dipangkatkan dengan 3 =EXP(4) Menghasilkan nilai konstanta e dipangkatkan dengan 4

Microsoft Excel: Fungsi LOG

Fungsi LOG berfungsi untuk menghasilkan logaritma dari suatu angka dengan basis tertentu. Sintaksis LOG(number; [base]) Argumen Keterangan number Angka yang ingin dihasilkan logaritmanya (angka harus berupa bilangan real positi) [base] (opsional) Basis dari logaritma yang ingin dihasilkan (basis bernilai 10 jika dikosongkan) Contoh Rumus Keterangan =LOG(10) Menghasilkan logaritma dari angka 10 dengan basis 10 =LOG(2; 4) Menghasilkan logaritma dari angka 2 dengan basis 4 =LOG(4; 2) Menghasilkan logaritma dari angka 4 dengan basis 2 =LOG(3; 27) Menghasilkan logaritma dari angka 3 dengan basis 27

Microsoft Excel: Fungsi ABS

Fungsi ABS berfungsi untuk menghasilkan nilai mutlak dari suatu angka. Sintaksis ABS(number) Argumen Keterangan number Angka yang ingin dihasilkan nilai mutlaknya Contoh Rumus Keterangan =ABS(2) Menghasilkan nilai mutlak dari angka 2 =ABS(-2) Menghasilkan nilai mutlak dari angka -2 =ABS(10) Menghasilkan nilai mutlak dari angka 10 =ABS(-10) Menghasilkan nilai mutlak dari angka -10

Microsoft Excel: Fungsi IF

Fungsi IF berfungsi untuk menguji kondisi dimana akan menghasilkan nilai tertentu jika kondisi benar dan menghasilkan nilai yang lain jika kondisi salah. Sintaksis IF(logical_test; value_if_true; [value_if_false]) Argumen Keterangan logical_test Kondisi yang ingin diuji value_if_true Nilai yang ingin dihasilkan jika kondisi benar [value_if_false] (opsional) Nilai yang ingin dihasilkan jika kondisi salah Contoh Rumus Keterangan =IF(A1=1; TRUE) Menghasilkan teks "TRUE" jika angka di A1 sama dengan 1 =IF(B1="TRUE"; 1; 0) Menghasilkan angka 1 jika teks di B1 adalah "TRUE" dan menghasilkan angka 0 jika teks di B1 bukan "TRUE" =IF(C2>B2; "Melebihi Anggaran"; "Sesuai Anggaran") Menghasilkan teks "Melebihi Anggaran" jika angka di C2 lebih besar dari angka di B2 dan menghasilkan t

Microsoft Excel: Fungsi MIN

Fungsi MIN berfungsi untuk mencari angka terkecil dari sejumlah angka. Sintaksis MIN(number1; [number2]; ...) Argumen Keterangan number1 Angka pertama dari sejumlah yang ingin dicari angka terkecilnya [number2]; ... (opsional) Angka kedua dan seterusnya dari sejumlah angka yang ingin dicari angka terkecilnya Contoh Rumus Keterangan =MIN(2; 5; 7) Mencari angka terkecil dari angka 2, 5, dan 7 =MIN(A1:A10) Mencari angka terkecil dari angka di A1 sampai A10 =MIN(2:4) Mencari angka terkecil dari semua angka di baris 2 sampai baris 4 =MIN(B:D) Mencari angka terkecil dari semua angka di kolom B sampai kolom D

Microsoft Excel: Fungsi MAX

Fungsi MAX berfungsi untuk mencari angka terbesar dari sejumlah angka. Sintaksis MAX(number1; [number2]; ...) Argumen Keterangan number1 Angka pertama dari sejumlah yang ingin dicari angka terbesarnya [number2]; ... (opsional) Angka kedua dan seterusnya dari sejumlah angka yang ingin dicari angka terbesarnya Contoh Rumus Keterangan =MAX(2; 5; 7) Mencari angka terbesar dari angka 2, 5, dan 7 =MAX(A1:A10) Mencari angka terbesar dari angka di A1 sampai A10 =MAX(2:4) Mencari angka terbesar dari semua angka di baris 2 sampai baris 4 =MAX(B:D) Mencari angka terbesar dari semua angka di kolom B sampai kolom D

Microsoft Excel: Fungsi COT

Fungsi COT berfungsi untuk menghasilkan nilai kotangen dari nilai sudut dalam satuan radian. Sintaksis COT(number) Argumen Keterangan number Nilai sudut dalam satuan radian yang yang ingin dihasilkan nilai kotangennya Contoh Rumus Keterangan =COT(0) Menghasilkan nilai kotangen dari sudut 0 radian =COT(PI()) Menghasilkan nilai kotangen dari sudut π radian =COT(PI()/2) Menghasilkan nilai kotangen dari sudut π/2 radian =COT(RADIANS(30)) Menghasilkan nilai kotangen dari sudut 30 derajat

Microsoft Excel: Fungsi SEC

Fungsi SEC berfungsi untuk menghasilkan nilai sekan dari nilai sudut dalam satuan radian. Sintaksis SEC(number) Argumen Keterangan number Nilai sudut dalam satuan radian yang yang ingin dihasilkan nilai sekannya Contoh Rumus Keterangan =SEC(0) Menghasilkan nilai sekan dari sudut 0 radian =SEC(PI()) Menghasilkan nilai sekan dari sudut π radian =SEC(PI()/2) Menghasilkan nilai sekan dari sudut π/2 radian =SEC(RADIANS(30)) Menghasilkan nilai sekan dari sudut 30 derajat

Microsoft Excel: Fungsi CSC

Fungsi CSC berfungsi untuk menghasilkan nilai kosekan dari nilai sudut dalam satuan radian. Sintaksis CSC(number) Argumen Keterangan number Nilai sudut dalam satuan radian yang yang ingin dihasilkan nilai kosekannya Contoh Rumus Keterangan =CSC(0) Menghasilkan nilai kosekan dari sudut 0 radian =CSC(PI()) Menghasilkan nilai kosekan dari sudut π radian =CSC(PI()/2) Menghasilkan nilai kosekan dari sudut π/2 radian =CSC(RADIANS(30)) Menghasilkan nilai kosekan dari sudut 30 derajat

Microsoft Excel: Fungsi TAN

Fungsi TAN berfungsi untuk menghasilkan nilai tangen dari nilai sudut dalam satuan radian. Sintaksis TAN(number) Argumen Keterangan number Nilai sudut dalam satuan radian yang yang ingin dihasilkan nilai tangennya Contoh Rumus Keterangan =TAN(0) Menghasilkan nilai tangen dari sudut 0 radian =TAN(PI()) Menghasilkan nilai tangen dari sudut π radian =TAN(PI()/2) Menghasilkan nilai tangen dari sudut π/2 radian =TAN(RADIANS(30)) Menghasilkan nilai tangen dari sudut 30 derajat

Microsoft Excel: Fungsi COS

Fungsi COS berfungsi untuk menghasilkan nilai kosinus dari nilai sudut dalam satuan radian. Sintaksis COS(number) Argumen Keterangan number Nilai sudut dalam satuan radian yang yang ingin dihasilkan nilai kosinusnya Contoh Rumus Keterangan =COS(0) Menghasilkan nilai kosinus dari sudut 0 radian =COS(PI()) Menghasilkan nilai kosinus dari sudut π radian =COS(PI()/2) Menghasilkan nilai kosinus dari sudut π/2 radian =COS(RADIANS(30)) Menghasilkan nilai kosinus dari sudut 30 derajat

Postingan Populer

Sumber Bebas Dan Sumber Tidak Bebas

Pendekatan Dioda

Konfigurasi Sistem Distribusi Tegangan Menengah